.

Senin, 05 Desember 2016

Peleburan pada soda ash

Putri Ayu


Kata-kata baking soda atau soda kue tidak asing lagi didengar. Baking soda merupakan  produk yang dibuat dengan menggabungkan asam karbonat (natrium karbonat) dengan natrium hidroksida. Nah, pada kali ini saya akan membahas mengenai apa itu Natrium Karbonat (Na2CO3), apa saja kegunaannya, dan  juga bagaimana proses pembuatannya.
Natrium karbonat mempunyai rumus molekul Na2COjuga dikenal sebagai “soda ash” atau soda bubuk. Pengertian dari soda ash ini ialah suatu zat padat ringan yang agak larut didalam air dan biasanya mengandung 99.3% Na2CO3 . Natrium karbonat sendiri merupakan bahan lunak yang larut dalam air dingin dan kelarutan dalam air kira-kira 30% berat larutan. Natrium karbonat memiliki sifat fisis dan sifat kimia diantaranya
·         Berat molekul                    : 106g/mol
·         Bentuk                                 : kristal
·         Warna                                   : putih
·         Titik lebur, C                 : 7,1G/100g
·         Densitas C                   : 2,533g/ml
Soda ash berperan penting dalam berbagai industri diantaranya kegunaan soda ash ialah sebagai fluks dalam pembuatan kaca,dengan cara menurunkan titik cair campuran ke sesuatu yang dapat diteriman tanpa material khusus. Fungsi lainnya ialah sebagai pelembut air dalam mencuci pakaian dan juga sebagai industri garam meja.
Proses pembuatan soda ash banyak sekali
mengalami perkembangan mulai dari proses pertama yang dikenal pertama kali pada tahun 1742 yaitu proses Le Blanc hingga mengalami perkembangan pesat ke proses solvay yang kini masih banyak dipakai didalam berbagai macam industri.
·         Proses Le Blanc
Proses Le Blanc ialah proses pengolahan garam dengan asam sulfat untuk membuat sodium sulfat dan asam hydrochloric. Adapun persamaan reaksi keseluruhan dari proses Le Blanc ini ialah:
2NaCl+ H2SO4 à Na2SO4 + 2HCl
Proses Le blanc ini memiliki beberapa kekurangan sehingga posisinya sebagai proses pertama pembuatan soda ash mengalami pergeseran ke proses solvay, adapun beberapa kelemahannya ialah :
o   Konsumsi energi yang berlebihan pada saat pembuatanya soda ash
o   Menimbulkan dampak lingkungan
o   Membutuhkan tenaga kerja yang banyak karena proses pembuatan soda ash merupakan batch atau pertahap.
·         Proses solvay
Proses solvay ialah proses yang bahan bakunya menggunakan garam, batu gamping, dan kokas atau gas bumi, reaksi keseluruhan dari proses solvay ini ialah:
Ca2CO3 + 2 NaCl à Na2CO3  + CaCl2     
Proses solvay ini mempunyai beberapa keunggulan diantaranya:
o   Bahan baku yang digunakan lebih murah
o   Proses yang digunakan lebih efisien
o   Limbah yang dihasilkan tidak membahayakan lingkungan
·         Proses natural
Bahan baku utama dalam pembuatan proses natural ini ialah Burkeite Crystall. Persamaan reaksi keseluruhan ialah:
           Na2CO3.2Na2SO4 (s) → Na2CO3 (s) + 2Na2SO(aq)

Berikut adalah perbandingan aspek teknis serta ekonomis pada proses Le Blanc dan Solvay

Le Blanc
Solvay
a.       Aspek teknis
Bahan baku
Hasil samping
Kemurnian produk

NaCl padat
H2SO4,   CaS
96,8%

NaCl jenuh, batu kapur
CaCO3  , CaCl2
 97%
b.      Operasi
Tekanan
Suhu

Tinggi
tinggi

4,5 atm
70 derajat celcius
c.       Aspek lingkungan (dampak)
Tinggi

Sedang

 Dengan membandingkan aspek-aspek tersebut maka dipilih proses yang lebih menguntungkan secara komersial yaitu dengan proses Solvay. 


DAFTAR PUSTAKA
Sulistiono Arif Dwi, 2014, proses industri Natrium Karbonat , http://chemist07.blogspot.co.id/2014/03/prosess-industri-natrium-karbonat-soda.html , chemistry’07
Anwardah, 2016, pembuatan baking soda skala industri, https://sainskimia.com/2016/06/27/pembuatan-baking-soda-skala-industri/ , sains kimia
Firdaus Ronaldi, 2016, pembuatan soda abu, http://pembuatansodaabu.blogspot.co.id/


24 komentar:

  1. @A10-LUKMAN

    Poin 3

    Sudah sangat baik dalam pembuatan mibd map dan artikelnya

    BalasHapus
  2. @A09-RIZKY

    Poin 3

    pembuatan artikel dan mindmaps sangat menarik dan dapat membuat pembaca dapat memahami isi artikel

    BalasHapus
  3. @ANNA

    Poin 3

    Kadang dalam membuat makanan, gmn bedain antara baking soda dan baking powder? Dan bisa ga sih saling menggantikan?

    BalasHapus
  4. @A07-RONA

    Point 3

    Mind map sangat kreatif karena dubuat dengan manual. kemudian artikel yang dituagkan jug sudah cukup jelas karena disertai dengan reaksi kimia pada peleburan soda

    BalasHapus
  5. @A38-farida

    Poin : 3

    Peleburan soda ash bersifat panas, apakah soda ash bisa terbakar?

    BalasHapus
  6. @A06-ANUGGRAH

    POIN 3

    mind map yang bagus tapi ada kesalahan gambar di artikelnya

    BalasHapus
  7. @A05-RAMADHON

    POIN 3

    Artikelnya sangat jelas tetapi setiap kalimatnya tidak diberi paragraf dan mindmapnya kreatif

    BalasHapus
  8. @A16-SITI

    POIN 3

    Mind mapnya sangat bagus.

    BalasHapus
  9. @A28-ZAKI

    POIN 3

    mindmap sangat jelas dan juga tau apa itu soda ash

    BalasHapus
  10. @A29-Fauzi

    point 3

    mind mapnya kreatif

    BalasHapus
  11. @A37-ANDIKA
    Point : 3
    ( sangat kreatif )

    BalasHapus
  12. @A31-ALAM

    POIN 3

    KOMENTAR : kalo pelebura di tujukan untuk apa ?

    BalasHapus
  13. @A35-YULIANI
    point 3
    wah mindmapnya sangat kreatif

    BalasHapus
  14. @A32-VARATRI

    poin 3

    mindmap sangat menarik dan kreatif

    BalasHapus
  15. @A12-ZARICA
    Poin 3
    Mind map nya menarik sekaliii

    BalasHapus
  16. @A15-RANIYAH

    POIN 3

    artikel dan mindmapnya sudah bagus sekali sangat bermanfaat

    BalasHapus
  17. @A19-Hariadi

    Poin 3

    Lucu juga ya soda ash ini, bisa sebagai "pelembut "air pada proses mencuci :v.

    BalasHapus
  18. @A24-TANIA

    Poin 3

    mindmapnya sangat menarik dan kreatif

    BalasHapus
  19. @A03-KHARISMA

    Poin 3

    sangat kreatif shay.

    BalasHapus
  20. @A21-SYAFIQ

    POIN 3

    Sangat menarik untuk di baca

    BalasHapus
  21. @A17-DHICO

    Poin 3

    Artikelnya sangat bermanfaat. mindmapnya bagusss

    BalasHapus
  22. @40-IBRAHIM

    POIN 3

    Sangat baik terutama untuk mindmapnya

    BalasHapus

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.