.

Kamis, 28 Juli 2016

INDUSTRI KIMIA BAHAN PELEDAK




Industri kimia merujuk pada suatu industri yang terlibat dalam produksi zat kimia. Industri ini mencakup petrokimiaagrokimiafarmasipolimercat, dan oleokimia.
Industri ini menggunakan proses kimia, termasuk reaksi kimia untuk membentuk zat baru, pemisahan berdasarkan sifat seperti kelarutan atau muatan iondistilasi, transformasi oleh panas, serta metode-metode lain.
Industri kimia terlibat dalam pemrosesan bahan mentah yang diperoleh melaluipenambanganpertanian, dan sumber-sumber lain, menjadi material, zat kimia, sertasenyawa kimia yang dapat berupa produk akhir atau produk antara yang akan digunakan di industri lain.

Produk rumah tangga

Kategori dalam produk rumah tangga di antaranya sabundeterjen, dan kosmetik.
Konsumen umumnya jarang bersentuhan langsung dengan kimia dasar namun polimer dan beberapa kimia khusus dapat mereka temukan dalam kehidupan sehari-hari, seperti plastik, bahan pembersih, kosmetik, cat dan pelapis, barang elektronik, mobil dan material lainnya.[2] Produk-produk kimia khusus ini dipasarkan oleh perusahaan kimia ke perusahaan pembuat barang jadi, yang biasanya produknya adalah pestisidapolimer, bahan kimia elektronik, surfaktan, kimia konstruksi, bahan pembersih industri, senyawa aroma, pelapis, aditif makanankimia kertaskimia minyak, perekat kertas,perekat, kosmetik, pengolahan airkatalis, dan bahan kimia tekstil. Produk-produk ini jarang dijual langsung pada konsumen.

BAHAN KIMIA PADA MAKANAN
A. Pengertian Zat Adiktif
Zat adiktif pada makanan atau disebut bahan tambahan makanan menurut pengertian Departemen Kesehatan RI adalah bahan yang biasanya tidak digunakan sebagai makanan dan biasanya bukan merupakan ingreditas (komposisi) khas makanan, mempunyai atau tidak mempunyai nilai gizi, yang dengan sengaja ditambahkan ke dalam makanan untuk maksud teknologi pada pembuatannya, dan untuk menghasilkan dan mempengaruhi sifat khas makanan tersebut. Zat adiktif pada makanan tidak boleh digunakan untuk menutupi kerusakan dari makanan.
Sumber:
https://id.wikipedia.org/wiki/Industri_kimia
https://nellywedya.wordpress.com/bahan-ajar/ipa-terpadu-2/ipa-terpadu/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.