.

Minggu, 31 Juli 2016

Polimer Alam


Polimer adalah mulekul raksasa dengan massa mulai dari ribuan hingga jutaan . polimer banyak di temukan di alam . polimer alam merupakan polimer yang terbentuk karena adanya reaksi kondensasi yang terjadi secara alami .

Contoh polimer alam
Contoh polimer alam sangat banyak dan tersebar di muka bumi . contoh polimer alam adalah pati,amilopektin, glikogen,selukosa, kitin, protein, asam-asam inti (asam nukleat), dan karet alam.
Pati
Pati merupakan kondensasi yang terjadi dari ratusan monuer glukosa-glukosa tersebut bergabung secara kimiawi. Pati disebut sebagai polikasarida, karena merupakan polimer dari glukosa monosakarida
https://www.google.com/search?q=asam+nukleat&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwiT78bazpzOAhXLsY8KHUpCB90Q_AUICCgB&biw=1366&bih=677#tbm=isch&q=pati+polimer&imgrc=-kAOcdAuo7SGqM%3A

Molekul pati mengandung dua jenis polimer glukosa yaitu amilosa dan amilokpetin.
Glikogen
Glikogen merupakan cadangan energy pada hewan, seperti halnya pati dalam tanaman . struktur glikogen mirip dengan struktur amilopektin
https://www.blogger.com/blogger.g?blogID=4413885301223085724#editor/src=dashboard


Selulosa                        
Selulosa adalah senyawa organic yang paling melimpah dibumi. Bentuk murni dan senyawa selulosa adalah kapas . bagian berkayu dari pohon yang di buat kertas. Bahan pendukung dalam tanaman dan daunnya juga mengandung selulosa.
https://www.google.com/search?q=selulosa&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwjCsOX4zJzOAhUDuI8KHfkwCo4Q_AUICCgB&biw=1366&bih=677#imgrc=QMZLRzFW0IDrVM%3A

Kitin
Kitin adalah suatu polisakarida yang mirip dengan selulosa, dengan persen kelimpahan nomer dua setelah selulosa. Kitin ada didalam sel jamur dan merupakan subtansi mendasar dalam eksoskeletons dari crustesea serangga dan laba-laba.
https://www.google.com/search?q=kitin&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwjepbTNzZzOAhWHMo8KHcVNDVAQ_AUICCgB&biw=1366&bih=677#imgrc=9J8_uYbgivHGNM%3A


Protein
Semua protein merupakan polimer kondensasi dari asam amino. Sebuah jumlah besar protein ada di alam. Sebagai contoh tubuh manusia diperkirakan memiliki 100.000 protein yang berbeda. Semua protein berasal dari hanya dua puluh asam amino. Satu molekul air terbentuk saat proses reaksi kondensasi antara gugus asam karbosilat dengan gugus amino.
https://www.google.com/search?q=protein&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwj-of6gzpzOAhVEL48KHYzIDfoQ_AUICCgB&biw=1366&bih=677#imgrc=jl4LhkTKY7mjqM%3A


Asam nukieat
Asam nukieat merupakan polimer kondensasi. Setiap unit monomer dalam asam nukleat terdiri dari satu gula sederhana, satu gugus asam fosfat dan satu dari sekelompok senyawa nitrogen heterosiklik yang bripilaku kimia sebagai basa. Ada dua macam asam nukleat, yaitu asam deoksiribonukleat (DNA) yang mana merupakan gudang informasi ginetik, dan asam ribonukleat (RNA) yang bertugas mentransfer informasi ginetik dari DNA sel ke sitoplasma, di mana sintesis protein terjadi.
https://www.google.com/search?q=asam+nukleat&source=lnms&tbm=isch&sa=X&ved=0ahUKEwiT78bazpzOAhXLsY8KHUpCB90Q_AUICCgB&biw=1366&bih=677


Karet alam
karet alam adalah polimer yang terdiri dari edisi ribuan unit monomer isoprene. Karet diperoleh dari pohon hevea brasiliens dalam bentuk lateks . perbedaan antara karet alam dan polimer alam lain adalah bentuk geometris dari molekul poliisoprena. Gugus –CH2 bergabung oleh ikatan rangkap dengan konfigurasi cis, sedangkan polimer yang lain menggunakan konfigurasi trans perbedaan struktur tersebut sangat berpengaruh terhadap elastisitas.


daftar pustaka
ilmu kimia, http://www.ilmukimia.org/2013/03/polimer-alam.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.