ABSTRAK
Tanpa atmosfer, manusia,
hewan dan tumbuh-tumbuhan akan mati. Atmosfer bertindak sebagai pelindung
kehidupan bumi dari radiasi matahari yang kuat pada siang hari dan mencegah
hilangnya panas ke ruang angkasa pada malam hari. Atmosfer menyebabkan hambatan
benda-benda yang bergerak melaluinya sehingga sebagian meteor yang melalui
atmosfer akan menjadi hancur sebelum mencapai permukaan bumi. Atmosfer bersifat
dapat dimampatkan (kompresibel) sehingga lapisan atmosfer bawah lebih padat
daripada lapisan di atasnya, akibatnya tekanan udara berkurang sesuai dengan
ketinggian.
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
. Atmosfer merupakan
bagian dari bumi dimana fungsinya adalah melindungi bumi atau menghalangi sinar
matahari mengenai permukaan bumi sehingga tetap terjaganya ekosistem maupun
makhluk hidup yang ada.selain tapi seiring berkembangnya zaman manusia sebagai
salah satu penghuni bumi membuat teknoogi untuk transportasi maupun elektronik
untuk mempermudah kegiatannya tetapi disamping mempermudah ada efek negatif yag
berdampak pada lingkungan khususnya atmosfir.
B. Rumusan
Masalah
Berdasarkan pembahasan
tersebut di atas maka penyusun dapat merumuskan beberapa hal yang menjadi masalah
sebagai berikut :
1. Menjelaskan tentang
atmosfir
2. Menjelaskan pengenalan
lapisan atmosfir
3. Penjelasan
mengenai penyebab penipisan atmosfer
C. Tujuan
Tujuan penyusunan makalah ini adalah :
1. Untuk
memahami apa itu atmosfer dan lapisannya
2. Agar
mengetahui pencegahan dan penanganan penispisan atmosfer
PEMBAHASAN
1. Atmosfer
Atmosfer Bumi adalah lapisan gas , umumnya dikenal sebagai udara , yang
mengelilingi planet bumi dan dipertahankan oleh gravitasi bumi. Atmosfer Bumi melindungi kehidupan di Bumi dengan menciptakan tekanan yang memungkinkan air cair ada di permukaan Bumi, menyerapradiasi sinar ultraviolet, menghangatkan permukaan melalui retensi
panas , dan mengurangi suhu ekstrem antara siang dan malam Lapisan atmosfer merupakan campuran
dari gas yang tidak tampak dan tidak berwarna. Empat gas, nitrogen, oksigen,
argon dan karbondioksida meliputi hampir seratus persen dari volume udara
kering, lihat tabel 1. Gas lain yang stabil adalah neon, helium, metana,
kripton, hidrogen, xenon dan yang kurang stabil termasuk ozon dan radon juga
terdapat di atmosfer dalam jumlah yang sangat kecil
Tabel 1. Gas utama dalam udara kering
2. Lapisan-Lapisan
Atmosfer
a. Troposfer
(troposphere)
earth.google.com
Troposfer
merupakan lapisan atmosfer terdalam atau paling dekat dengan bumi. Lapisan ini
berjarak hingga 12 km dari bumi. Pada lapisan troposfer ini, udara masih
terbilang stabil, tidak begitu panas dan tidak begitu dingin. Di lapisan
troposfer pula terakumulasi berbagai gas yang dibutuhkan makhluk hidup seperti
oksigen, karbondioksida, hidrogen, nitrogen dll
b.
Stratosfer
(stratosphere)
ch
Lapisan
kedua ialah lapisan stratosfer. Lapisan ini berada di ketinggian 12 km-60 km.
Pada lapisan stratosfer terdapat bahan sulfat, ialah yang memengaruhi
terjadinya hujan. Selain itupun stratosfer terbilang istimewa, karena terdapat
lapisan ozon. Lapisan ozon ini berfungsi untuk menghalau sinar matahari yang
tentunya jika tidak ada lapisan ozon bumi akan sangat panas.
c.
Mesosfer
(mesosphere)
Lapisan
ketiga atau yang paling tengah ialah mesosfer. Lapisan ini berada pada
ketinggian 60 km-80 km. Perlu kamu ketahui, bahwa pada lapisan mesosfer suhu
udara makin tidak stabil, setiap jarak 100 meter suhu udara akan turun 0.4 °C,
puncaknya bisa mencapai -120°C. Nah, jika ada meteor jatuh dengan suhu yang
panas sekalipun akan pecah berkeping-keping saat memasuki lapisan satu ini.
d.
Termosfer/ionosfer
(thermosphere)
Lapisan
keempat ialah lapisan termosfer dan biasa disebut juga ionosfer, lapisan ini
berada di 80 km-375 km. karena pada lapisan ini terjadi ionisasi yang
diakibatkan dari radiasi sinar matahari. berkat adanya ionisasi ini radio
komunikasi yang kita gunakan sehari-hari dipantulkan kembali ke bumi
e.
Eksosfer
(exosphere)
s.org
Lapisan
yang paling jauh dari permukaan bumi ialah lapisan eksosfer, lapisan ini berada
pada ketinggian 500 km-1000 km. Suhu udara pada lapisan ini bisa mencapai 2.200
°C, pada lapisan eksosfer kandungan gas utamanya ialah hidrogen dan pada
lapisan ini udara sangat tipis.
Menjadi
pelindung bumi pada bagian terluar, lapisan eksosfer merupakan lapisan yang
paling mengerikan, karena pada lapisan ini terjadinya kehancuran meteor dan
benda luar angkasa lainnya.
3. Penyebab Penipisan
Lapisan Ozon
- Penggunaan kendaraan yang
terlalu banyak
Kendaraan
sebagai alat transportasi akan menimbulkan asap sebagai bahan penyebab polusi
udara. Asap- asap kendaraan akan menyumbangkan polusi udara yang
mengandung berbagai macam gas merugikan yang akan menyebabkan penipisan lapisan
ozon. Asap- asap kendaraan tersebut akan naik ke atas hingga kemudia n
menyebabkan memanasnya suhu Bumi. Hal ini lama- kelamaan akan menyebabkan
penipisan lapisan ozon.
- Penggundulan hutan
Penggundulan
hutan berrati mengurangi jumlah pohon yang berfungsi sebagai penetralisir udara
yang ada di Bumi. Ketika hutan- hutan digunduli maka proses penetralisasi udara
akan sulit dilakukan. Selain itu produksi karbon akan sulit dikendalikan, hal
itu akan menyebabkan cepatnya proses penipisan lapisan ozon.
- Banyaknya asap pabrik
Tidak hanya
asap kendaraan saja, asap barik juga akan menyebabkan terjadinya penipisan
lapisan ozon. Asap pabrik juga mnegandung gas- gas berbahaya yang menyebabkan
suhu Bumi memanas dan akan menyebabkan penipisan pada lapisan ozon.
- Penggunaan AC dan hair dryer
secara besar- besaran
AC dan hair
dryer adalah 2 benda elektronik yang akan memproduksi banyak sekali gas
CFC. Penggunaan benda tersebut akan memicu pemanasan suhu Bumi sehingga pada
akhirnya akan menyebabkan tipisnya lapisan ozon.
- Bahan- bahan rumah tangga yang
mengandung zat berbahaya
Bahan- bahan
rumah tangga, seperti pembersih rumah tangga banyak yang mengandung bahan-
bahan kimia. Bahan- bahan kimia ini akan menyumbang pencemar bagi udara yang
pada akhirnya akan menyebabkan penipisan lapisan ozon.
- Penggunaan pestisida yang
berlebihan
Pestisida
adalah cairan pembasmi hama yang biasa digunakan dalam pertanian. Pestisida ini
mengandung berbagai bahan kimia yang akan menyebabkan penipisan pada lapisan
ozon.
KESIMPULAN
Atmosfer berperan sangat
penting bagi kelangsungan makhluk hidup di bui tanpa adanya atmosfer tidak akan
ada makhluk yang bisa bertahan hidup karena panas dan paparan matahari
langsung.karena itu penting menjaga libgkungan utama adri pencemaran udara agar
penipisan lapisan atmosfir tidak terus terjadi
SARAN
Menjaga lingkungan dari pencemaran udara bisa dilakaukan agar
mencegah penipisan lapisan ozozn atau atmosfr serta melakukan reboisasi di area
hujau agar membantu perbaikan lapisan atmosfer tersebut.
DAFTAR PUSTAKA
1.
Afia Hidayat, Atep dan Muhammad Kholil .2018. Kimia dan Pengatahuan
Lingkungan Industri,Yogyakarta:Wahana Resolusi
2.https://ustadzklimat.blogspot.com/2009/02/komposisi-dan-struktur-atmosfer-bumi.html
https://ustadzklimat.blogspot.com/2009/02/komposisi-dan-struktur-atmosfer-bumi.html
https://ustadzklimat.blogspot.com/2009/02/komposisi-dan-struktur-atmosfer-bumi.html
@Q15-Bowo
BalasHapusMind Map nya cukup jelas. Terima kasih mas fahtu.