Abstrak: Penjelasan mengenai gaya tarik menarik ini sangatlah rumit dan dijelaskan oleh elektrodinamika kuantum. Dalam praktiknya, para kimiawan biasanya bergantung pada teori kuantum atau penjelasan kualitatif yang kurang kaku (namun lebih mudah untuk dijelaskan) dalam menjelaskan ikatan kimia. Secara umum, ikatan kimia yang kuat diasosiasikan dengan transfer elektron antara dua atom yang berpartisipasi. Ikatan kimia menjaga molekul-molekul, kristal, dan gas-gas diatomik untuk tetap bersama. Selain itu ikatan kimia juga menentukan struktur suatu zat.
Kekuatan ikatan-ikatan kimia sangatlah bervariasi. Pada umumnya, ikatan kovalen dan ikatan ion dianggap sebagai ikatan "kuat", sedangkan ikatan hidrogen dan ikatan van der Waals dianggap sebagai ikatan "lemah". Hal yang perlu diperhatikan adalah bahwa ikatan "lemah" yang paling kuat dapat lebih kuat daripada ikatan "kuat" yang paling lemah.
Kata kunci: Ikatan kimia
Ikatan kimia adalah sebuah proses fisika yang bertanggung jawab dalam
interaksi gaya tarik menarik antara dua atom atau molekul yang
menyebabkan suatu senyawa diatomik atau poliatomik menjadi stabil.
Tujuan pembentukan ikatan kimia adalah agar terjadi pencapaian
kestabilan suatu unsur.
·
Elektron yang
berperan pada pembentukan ikatan kimia adalah electron valensi dari suatu atom/unsur
yang terlibat.
.
·
Salah satu petunjuk dalam pembentukan
ikatan kimia adalah adanya 1 golongan unsur yang stabil yaitu golongan VIIIA atau
golongan 18(gasmulia). Oleh karena itu,dalam pembentukan ikatan kimia; atom-atom
akan membentuk konfigurasi electron seperti pada unsur gas mulia.
·
Unsur gas mulia mempunyai electron
valensi sebanyak 8(oktet) atau2(duplet,yaitu atom Helium).
·
Kecenderungan unsur-unsur untuk menjadikan
konfiguras ielektronnya sama seperti gas
mulia terdekat dikenal dengan istilah Aturan Oktet.
KAIDAH
OKTET
Atom sangat stabil bila kulit
terluar orbital nya terisi penuh atau kosong akan electron.
ecuali H dan He, kulit terluar
atom-atom memiliki electron maksimum sejumlah 8(Oktet)
uatu atom akan melepas atau menerima(Senyawa
ionik)
membagi(Senyawa kovalen)
Elektron
untuk mengisi penuh kulit terluar atau mengosongkannya.
ATURAN
OKTET DAN DUPLET
Kecenderungan unsur-unsur untuk menjadikan konfigurasi
elektronnya sama seperti gas mulia dikenal dengan istilah aturan octet dan
duplet (khusus mengikuti unsur Helium)
LAMBANG
LEWIS
Untuk dapat menggambarkan ikatan kimia dalam suatu
molekul,biasanya di gunakan lambang lewis.Lambang lewis suatu unsur atau
lambang kimia unsur tersebut yang di kelilingi oleh titik-titik.
Lambang kimia menunjukan inti
atom(proton dan neutron) beserta semua electron di sebelah dalam selain electron
valensi.Titik-titik menunjukan electron yang berada pada kulit terluar(Elektron
valensi).
PEMBENTUKAN IKATAN ION
Ikatan ion dapat terbentuk jika electron
pindah dari atom yang satu ke atom yang lain. Atom yang kehilangan elektron
akan menjadi ion positif dan jika menerima elektron akan menjadi ion negative.Selanjutnya
kedua atom Tarik menarik dengan gaya elektrostatik yang kuat karena ada beda
muatan,dengan kata lain atom-atom menjadi saling terikat sehingga setiap atom
akan memperoleh susunan okte.Ikatan ion umum nya terjadi antara unsur
logam(yang akan berubah menjadi ion positif) dengan unsur non logam(yang akan
berubah menjadi negative).
PEMBENTUKAN
IKATAN KOVALEN
Ikatan kovalen terjadi bila terdapat pemakaian bersama
sepasang atau lebih elektron -yang menyebabkan atom-atom yang berikatan
memperoleh susunan octet.Ikatan kovalen umunya terjadi antara unsur
nonlogam.Unsur nonlogam disebut juga unsur elektronegatif,misal unsur
H(Hidrogen),unsur-unsur golongan VI A dan VII A.
IKATAN
KOVALEN RANGKAP
Ikatan kovalen rangkap di bentuk oleh lebih dari satu
pasang elektron disebut ikatan kovalen rangkap.Terdapat dua jenis kovalen
rangkap:
1.
Ikatan
kovalen rangkap dua yang di bentuk oleh dua pasang elektron ikatan.
2.
Ikatan
kovalen rangkap tiga yang di bentuk oleh tiga pasangan elektron.
IKATAN
KOVALEN KOORDINAT
Ikatan kovalen yang terjadi bila pasangan elektron
yang di gunakan bersama hanya berasal dari salah satu atom yang berikatan
,sedangkan atom yang lain hanya menyediakan tempat.Ikatan kovalen koordinat
dapt terjadi bila suatu atom(atau molekul)memiliki pasangan elektron bebas yang
tidal di gunakan.
Beberapa molekul senyawa yang di
dalam nya mengandung ikatan kovalen koordinat adalah H2SO4 dan NH4+ .
Sulistyani(2018), “IkatanKimia danStruktur Molekul”
Gambar 1
Gambar 2
Gambar 3
Gambar 4
Gambar 5
Gambar 6
Ikatan kimia
Peranan
elektron dalam pembentukan ikatan kimia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.