.

Minggu, 25 Agustus 2019

Asap pencemar udara

oleh : Amalia Rizki Putri



Polusi Udara yang terjadi akhir-akhir ini semakin parah, tidak hanya di kot-kota besar namun di pedesaan pun polusi ini sudah mulai terjadi karena mulai ramainya penggunaan kendaraan pribadi yang memicu penyebaran asap polusi.
Salah satu penyebab polusi adalah asap yang dikeluarkan oleh cerobong asap pabrik, sisa pembakaran. Asap yang dikeluarkan dari cerobong asap pabrik mengandung berbagai partikel halus, debu dan berbagai gas seperti CFC, karbon monoksida, dan sulfur oksida yang bisa membuat penyakit seperti iritasi kulit dan ISPA. System penyaringan khusus harus diterapkan pada setiap cerobong asap pabrik agar senyawa-senyawa berbahaya yang dihasilkan dapat tersaring sehingga yang dikeluarkan adalah udara yang tidak membahayakan lingkungan.


Daftar Pustaka :

Hidayat,Atep Afia dan M.Kholil.2018.KIMIA DAN PENGETAHUAN LINGKUNGAN INDUSTRI. Penerbit WR : Yogyakarta

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.