
Disamping
itu pemerintah lingkungan hidup sedang melakukan perancangan zona pengelolaan
limbah yang akan dibangun tahun 2018 dan ditargetkan selesai pada tahun 2019
dan pembanguan tersebut sudah sedang dilaksanakan dan sudah terstruktur oleh
badan “Komite Percepatan Penyediaan Infrastruktur Prioritas” akan membangun
zona pengelolaan limbah yang ada dijakarta yang akan mulai beroperasi pada
tahun 2022. Menurut deskripsi proyek pada badan Komite Percepatan Penyediaan Infrastruktur
Prioritas sebagai berikut “Proyek Jakarta
Sewerage System akan menangani pengolahan limbah domestik di 15 zona (termasuk
Zona yang sudah beroperasi), dengan rencana pembangunan awal pada Zona 1 dan 6.
Kedua zona ini diharapkan dapat beroperasi pada tahun 2022, dimana Zona 1 akan
melayani wilayah pusat dan utara dan Zona 6 akan melayani wilayah barat. Total
biaya proyek di Zona 1 adalah ± 8,1 Triliun sedangkan pengembangan Zona 6 akan
membutuhkan biaya sebesar ± 5 Triliun.”
Dan semoga kedepannya Jakarta jadi lebih baik ya guys soal
pengelolaan limbah 😊
Daftar Pustaka
Sandiputra rio. 2017. Dinas LH DKI Segel Tempat Pembuangan Limbah Pabrik di Ancol. http://www.beritajakarta.id/read/51603/dinas-lh-dki-segel-tempat-pembuangan-limbah-pabrik-di-ancol
Purningsih Dewi. 2018. Akhirnya, Dinas Lingkungan Hidup DKI Jemput Limbah Elektronik Milik Warga. https://www.greeners.co/berita/akhirnya-dinas-lingkungan-hidup-dki-jemput-limbah-elektronik-milik-warga/
Sumartomjon Markus. 2018. Jakarta siap bangun pengolahan limbah dalam kota senilai Rp 3 triliun. https://nasional.kontan.co.id/news/jakarta-siap-bangun-pengolahan-limbah-dalam-kota-senilai-rp-3-triliun
Limbah Industri https://www.republika.co.id/indeks/hot_topic/limbah_industri
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.