Kaca merupakan sebuah subtansi yang keras dan rapuh
serta merupakan padatan amorf , sifat amorf dapat meleleh dengan suhu
tinggi .kaca merupakan hasil penguraian sewnyawa senyawa inorganik yang mana
telah menalami pendinginan tanpa kristallisasi ,dengan komponen utama SILIKA
Kaca mobil sesungguhnya seperti roti lapis ,why kaca
sebagai sebuah roti yg tengahnya di isi dengan sejenis pelapis bening elastic
.ketika batu mengenai kaca sebagian kepingan kaca tetap melekat pada pelastik
dan kaca tersebut pecah berkeping –keping bukan potongan lebar ketika anda
memecah kan kaca biasa ,ini terkait dengan pengolahan kaca agar lebih kuat dan
aman ,untuk membuat kaca yang kokoh para insinyur biasa menggunakan teknik presstressing ,artinya sebelum
digunakan bahan itu telah di bebani dengan sejumblah gaya yang besar nya
tertentu ,ini di lakukan kaca depan mobil.
Kaca pecah akibat energy yang tertahan terlepas secara mendadak ,pecahan di suatu tempat dengan cepat merambat seperti
sebuah reaksi berantai keseluruh permukaan yang semula tegang ,ketegangan kaca
merata di seluruh permukaan ,retak atau
pecah pun pasti menyebar keseluruh bengan bentuk taburan kerikil .
Kaca mobil biasanya menggunakan kaca tempered dan kaca laminated karna sangat aman bila pecah walau harganya sangat aga
mahal dan di gunakan sejak tahun 1900 an pada industry otomotif ,kaca depan
mobil biasa memakai kaca laminated tapi tidak untuk kaca samping dan
belakang ?ada alasan utama ;
1.kaca laminated lebih mahal dari kaca tempered sehingga
akan berpengaruh signifikan pada harga mobil jika digunakan pada semua kaca .
2.kaca laminated sangat sulit untuk di pecahkan karna
adanya lapisan PVB ,sehingga pada saat kondisi darurat dimana terjadi
kecelakaan yang mengharuskan penumpang dikeluarkan dengan cepat,hal ini akan
menimbulkan masalah ,sebaiknya kaca tempered lebih mudah di pecah .
Unsur unsur
pembentuk kaca
1.Glass former ;kelompok oksida pembentuk kaca
2.intermediate;oksida yang menyebapkan kaca mempunyai
sifat yg lebih spesifik ,seperti menahan radiasi,menyerap ultra violet dsg.
3Modifer ;oksida yang memiliki elastisitas ,ketahanan
suhu tingkat kekerasan ,dll
Bahan baku kaca 1.pasir silikat merupakan sumber dari SiO2,pasir silikat yang tidak bayak mengandung pengotor baik dari bahan organik maupun anorganik.
2.Dolomite (CaOMgOH2O)adalah tambang berwarna putih penggunaan ini sangat penting karna dapat mempermudah peleburan serta mempercepat proses pendinginan kaca.
3.Soda Ash(Na2CO3)soda ash ini di gunakan sebagai sumber Na2O dan K2O, fungsi dari Na2O adalah menurunkan titik lebur ,mempercepat pembakaran ,pembersihan gelembung dan mengoksidasi besi.
4.Cullet merupakan sisa sisa pecahan kaca yang dapat digunakan sebagai salah satu bahan baku utama produksi kaca kata lain daur ulang kaca.
Tapi ada lagi bahan pendukung lainnya seperti Feldspar,Calumite, Sodium nitrate, Blue Dust, Nikel Oxide , Cobalt Oxside,Salt cake , Nepheline dan Sodium Selenite
Sifat kaca
1.Sifat mekanik (tension strength)/daya tarik adalah
sifat mekanik utama dari kaca ,tegangan maksimum yang di alami kaca sebelum
adanya tarikan
2.Densitas dan Viskositas ,densitas adalah perbandingan antara masa suatu bahan di bagi dengan
volumenya. viskositas merupakan sifat
kekentalan dari suatu cairan yang di ukur pada temperature tertentu .
3.sifat Termal adalah konduktifitas panas dan panas
ekspansi
4.Optical Properties adalah kaca mempunyai sifat
memantulkan cahaya yg jatuh pada permukaan kaca tersebut.
5.Stabilitas kimia adalah ketahanan suatu bahan
terhadap pengaruh zat kimia
Pesatnya perkembangan dunia mendorong para ahli
menciptakan teknologi yang mudah bagi kehidupan manusia ,
Sumber dari
;
2.http://kacatempered.wordpress.com/2012/04/25/penggunaan-kaca-temperedkaca-laminated-pada-industri-otomotif/
3.wikipedia.org/wiki/Toughened_glass
4.kacatempered@yahoo.co.id
5.kaca
tempered YULIAGLASS”
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.