Muhammad Reza Gunawan 41623010022
Abstrak
Zat cair adalah zat atau benda yang memiliki volume tetap tetapi berubah terrgantung tempat atau wadahnya. Saat kita menuangkan air kedalam gelas, air akan berbentuk seperti gelas, tetapi volume nya tetap sama. Contohnya seperti bensin, teh dalam gelas, air minum dalam kendi, dan sirup dalam gelas.
Pendahuluan
Sifat benda cair yang paling tampak adalah cairannya akan mengikuti bentuk wadah. Benda cair memiliki volume yang tidak tetap sehingga bentuknya pun tetap sehingga benttuknya pun menjadi tidak tetap mengikuti bentuk wadah yang menampungnya. Sifat molekul cair tidak rapat dan padat melainkan renggang, sehingga membuatnya mudah mengalir dan menyesuaikan bentuk wadahnya dengan adanya pengaruh tekanan. Contoh benda cair dengan sifat ini adalah air minum dalam gelas, maka bentuk benda cair tersebut akan membentuk gelas
Rumusan Masalah
- Mengapa bentuk zat cair tidak tetap?
- Mengapa zat cair dapat mengalir?
Pembahasan
Benda cair memiliki sifat yang tidak tetap karena molekul penyusunannya bergerak bebas dan terus berubah mengikuti wujud dan bentuk wadahnya. Sifat-sifat benda cair tersebut kemudian menjadi ciri-ciri atau karakteristik benda cair yang bisa Grameds kenali dengan mudah. Benda cair identik dengan cairan, namun pada beberapa benda cair memiliki kekentalan alis tidak begitu encer, seperti oli, shampo, sabun cuci, dan sebagainya. Cairan yang kental tersebut masih memiliki sifat-sifat utama benda cair yakni masih mengikuti bentuk wadahnya. Sifat Benda Cair
- Bentuknya dapat berubah mengikuti wadahnya
- Menepati ruang
- Mmepunyai massa
- Mengalir ketempat yang lebih renda
Benda cair adalah benda yang mudah berubah karena memilki kerapatan molekul yang rendah. Hal ini memungkinkan benda cair untuk mengalami perubahan bentuk yang mudah. Benda cair juga dapat bercampur dengan zat lain karena partikel-partikelnya dapat berinteraksi dengan partikel-partikel lainnya. Sebagai elemen yang banyakditemui, benda cair ini memiliki peran yang penting bagi makhlk hidup di bumi. Air menjadi contoh benda pa;ing penting dalam kehidupan mahluk hidup. Tidak dapat bertahan tanpa adanya air.
Contoh Soal
- Bagaimana wujud suatu zat dapat berubah ubah?
- Bagaimana sifat dari zat cair?
2. Sifat sifat benda cair - Bentuk berubah - Volume tetap - Partikelnya agak berdekatan dalam susunan yang tidak teratur. - Gaya partikelnya tidak kuat - Mudahnya bergerak dari tempatnya, tetapi tidak dapat melepaskan diri dari kelompoknya
DAFTAR PUSTAKA
Vebi Dwi Putra, MONITORING VOLUME ZAT CAIR PADA BAK PENAMPUNG MENGGUNAKAN APLIKASI WEB BERBASIS MINI PC : http://scholar.unand.ac.id/10328/ (diakses 07 Juni 2016)
PENGGUNAAN METODE FAST FEEDBACK MODEL "CLOSED EYES" PADA PEMBELAJARAN FISIKA TENTANG SIFAT SUSUNAN PARTIKEL ZAT PADAT, ZAT CAIR, ZAT GAS : https://repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3096/2/PROS_Meylani%20AT,%20Marmi%20S,%20Ferdy%20SR_Penggunaan%20Metode%20Fast_Full%20text.pdf
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.